Gara-gara Utang Uang Teman 3.5jt Pemuda Ini Dirantai Teman Kecilnya.

Gara-gara Utang Uang Teman 3.5jt Pemuda Ini Dirantai Teman Kecilnya.

Kasus penyekapan kembali terjadi. Seorang karyawan koperasi simpan pinjam Tanggerang disekap oleh rekan kerjanya dalam kamar di Perumahan Taman Royal jalan Mahoni 1, Keluarahan Tanah Tinggi, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, Sabtu (8/12/2018).

Agen Sakong

Mirisnya, karyawan koperasi bernama Kasmadi tersebut, diikat menggunakan rantai. Berdasarkan informasi yang didapatkan, penyekapan ini dilatar belakangi dugaan bahwa si korban memakai uang koperasi sebesar Rp 3,8 juta.

Beruntung peristiwa dirantainya karyawan koperasi ini diciduk oleh anggota Reskrim Polsek Tangerang setelah menerima laporan dari salah satu keluarga korban.

Bandar Sakong

Saat dimintai keterangan, kakak korban, Sapuri, mengaku tidak mengetahui bahwa adiknya dirantai di sebuah kamar kantor lembaga tersebut. Dia pun mengaku sangat prihatin atas kejadian yang menimpa adiknya, terlebih hanya karena memakai uang sebesar Rp 3,8 juta.

 

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Gara-gara Utang Uang Teman 3.5jt Pemuda Ini Dirantai Teman Kecilnya."

Post a Comment