bisa terbilang mobil mewah adalah salah satu barang impian banyak orang. dengan harganya yang selangit mahal membuat orang orang yang memilikinya ingin merawat serta menjaga barang mahal tersebut dengan baik.
Nah kalau biasanya orang yang punya mobil mewah akan melakukan hal tersebut dan nggak rela kalau mobilnya tergores sedikitpun, ada yang beda dengan pemilik mobil mewah satu ini. Seorang bapak asal taiwan bernama Yang malahan rela kalau mobil mewah miliknya di coret-coret.
Ia juga mengizinkan putri kecilnya untuk menggunakan mobil mewah itu sebagai kanvas yang bebas digunakan untuk di gambar. Melihat hal tersebut,pasti bertanya-tanya kenapa bapak tersebut merelakan mobil mewahnya menjadi kanvas dan tak menyesal sama sekali jika di coret oleh anaknya.
Namun sang bapak rupanya punya alasan mengapa ia mengizinkan putrinya mencoret-coret mobil tersebut.kenangan yang tak bisa bisa digantikan dengan apapun.putrinya pun telah mengambar anggota keluarganya. Bahkan ia pun menggambar sosok kakeknya yang sudah meninggal. Jelas ya kalau gambar yang dibuat anaknya di mobil mewah tersebut sangat berarti untuk sang ayah dan keluarganya.
0 Response to "Bikin Baper, Bapak Ini Rela Mobil Mewahnya Dicoret-coret anaknya."
Post a Comment